Kisah Mitologi Yunani

 KUDA TROYA

sumber: pinterest

Kuda Troya adalah kisah mitologi yunani tentang penyelundup dan penyususp. Kisahnya diperkirakan dimulai sekitar abad ke-13 sebelum masehi. Kuda troya tak lagi wahana perang yang terbuat dari kuda kayu raksasa yang dirancang pasukan Yunani berdasarkan ide Odisseus. Wahana perang ini memuat sekitar 25 prajurit Yunani yang ditugasi menyelundup ke dalam Kota Troya. Tugas utama para prajurit ini aalah membuka gerbang Kota Troya sebagai jalan masuk bagi papsukan Yunani ke kota. Sebagimana dikisahkan, perang ini terjadi karena Paris menculik Helene dari suaminya, Menelaos, Raja Sparta. Perang ini dianggap kisah paling penting di antara kisah-kisah mitos Yunani purba dan diceritakan di banyak literasi Yunani. Dua naskah penting perang ini adalah Iliad dan Odisseia karya Hemerose. Iliad berkisah tentang tahun-tahun terakhir dari 10 tahun pengepungan Troya. Sedangkan Odisseia bercerita tentang perjalanan pulang Odisseus.



0 Komentar